Kamis, 07 Juni 2012

Membuat Flasdisk Menjadi Cantik


Dengan memberikan kode berikut Flasdik Anda saat dibuka akan tampil beda seperti gambar dibawah ini :


Buka Notepad, Copy kode berikut :
[ExtShellFolderViews]
{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}={BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}
[{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}]
Attributes=1
IconArea_Image=02.jpg
IconArea_Text=44444444
[.ShellClassInfo]
ConfirmFileOp=0

Kemudian simpan dengan nama desktop, simpan di Flasdisk anda (diluar folder) atau Download Disini untuk file yang sudah jadi.
Untuk mengganti warna tulisannya silahkan Download Disini.
Jika Anda ingin mengganti file gambar ganti 02.jpg dengan nama file gambar yang di inginkan (Kumpulkan file gambar *.jpg bersama file desktop) , dan untuk mengganti teks dengan warna yang lain 44444444 ganti dengan kode yang ada di file Download. Terima Kasih semoga bermanfaat.

0 komentar:

Posting Komentar