Senin, 28 Mei 2012

Trik Mudah Membuat Subtitle pada blogspot

Trik Mudah Membuat Subtitle pada blogspot - Subtitle adalah title/judul pengawal dari judul utama. Seperti pada postingan ini, terdapat subtitle bukan ?


Baca artikel yang berkaitan dengan judul/title/postingan :
Yuk kita simak tutorialnya, ada 2 cara,
Cara Pertama (Langsung ke halaman posting)
  • Masuk ke blogger
  • Buka New Post/Post Baru
  • Mulai menulis seperti biasa, tapi begini cara membuat subtitle nya,


    • Masukkan kode <subtitle>title pengawal</subtitle>title utama atau title utama<subtitle>title pengawal</subtitle> pada kotak judul


    • Lalu masukkan kode .post h3 subtitle {  display: block!important;  font-size: 18px!important;  font-weight: normal!important;color:#ff3c00;} pada halaman posting EDIT HTML
    • Note: Warna merah bisa disesuaikan. Warna ungu, tulisan h3 adalah kode untuk title post, setiap blog berbeda-beda. Untuk mengetahuinya, buka design>>edit html>>cari kode "title-post" >>di sana akan ada embel-embel apakah h3 atau h2.



    • Lalu, setelah kode tersebut, baru kita tuliskan postinganya
Cara Kedua (Dengan Edit HTML )
  • Masuk ke blogger
  • Buka Design/Rancangan
  • Pilih Edit HTML
  • Cari kode ]]></b:skin> (gunakan Ctrl+F)
  • Lalu masukkan kode .post h3 subtitle {  display: block!important;  font-size: 18px!important;  font-weight: normal!important;color:#ff3c00;} di atas kode ]]></b:skin>
  • Simpan
  • Cara membuatnya tinggal masukkan kode pada kotak judul post, tidak lagi pada kotak postingan
Masukkan kode <subtitle>title pengawal</subtitle>title utama atau title utama<subtitle>title pengawal</subtitle> pada kotak judul

2 komentar: